Jumat, Januari 9, 2026
spot_imgspot_imgspot_imgspot_img

Timnas Indonesia U19 Unggul 1-0 Lawan Malaysia, Amankan Tiket Semifinal

Terkiniku.com, Nasional – Timnas futsal Indonesia U19 menang tipis 1-0 atas Malaysia pada pertandingan Grup B ASEAN U19 Boys’ Futsal Championship 2025 di Bangkok, Thailand.

Kemenangan ini memastikan Indonesia finis di peringkat pertama Grup B dengan koleksi enam poin, serta mengunci tiket semifinal. Tim selanjutnya akan bertemu dengan peringkat kedua Grup A, yakni Thailand atau Vietnam, pada semifinal.

Timnas Indonesia unggul cepat saat laga baru berlangsung semenit. Diawali Andika Ferdyansyah yang berhasil melepaskan sepakan keras ke gawang tim lawan. 1-0 untuk Indonesia.

Tertinggal satu gol, Malaysia berusaha keras untuk segera menyamakan kedudukan. Meski demikian, tim Malaysia masih kesulitan untuk membobol gawang Indonesia. (mlt)

berita ini dilansir dari antaranews

ARTIKEL TERKAIT

MEDIA SOSIAL

1,559FansSuka
1,377PengikutMengikuti
1,159PelangganBerlangganan
- Advertisment -spot_img

berita terkini

Komentar